Bissmillah.. Assalammualaikum kawan semua. Siapa yang suka melakukan perawatan tubuh memakai buah-buahan? Saya ada sedikit tips merawat wajah menggunakan buah lokal, buah yang bisa dengan mudah kita dapatkan misal, pisang, pepaya, nanas. Ke tiga buah ini sering saya gunakan untuk perawatan wajah. Karena saya bukan tipe orang yang senang ke salon untuk facial, walaupun dulu pernah bekerja di salon.